Rabu, 19 September 2012

Langkah-Langkah menginstal Primo PDF


Langkah-Langkah Menginstal Primo PDF

Langkah pertama adalah kita menbuka software Primo PDF dan akan muncul tampilan pmilihan bahasa, karena disini tidak tersedia bahasa Indonesia jadi kita  menggunakan bahasa inggris saja yah.. setelah memilih bahasa tekan “ok”



Kemudian akan muncul ucapan selamat datang pada tahap penginstalan software PDF. Tekan next untuk melanjutkan


Anda akan lansung ke proses penginstalan, tetapi sebelum itu anda diminta membaca ketentuan oleh Primo PDF dan menyetujuinya, tekan “I agree” untuk ke tahap penginstalan


Selanjutnya akan terjadi proses penginstalan


 Kemudian akan ada permintaan untuk pengisian registrasi idntitas


 Contoh pengisian seperti gambar di bawah ini, setelah mengisinya kemudian tekan next


 Langkah-langkah penginstalan Primo PDF telah selesai. Tekan finish


Semoga bermanfaat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar